Kamis, 22 April 2010

Karakteristik Indigo.



Sebelum kita membahas tentang anak-anak indigo, alangkah baiknya kita mengetahui dulu mengenai warna indigo yang dimaksud pada anak-anak indigo. Warna indigo adalah warna yang dominan dari warna aura (warna biru-merah). Warna Indigo menunjukkan cakra mata ketiga, pusat aktivitas dari enerji psychic, yang terbuka pada anak-anak Indigo. Anak-anak Indigo memahami perbedaan yang sangat tipis antara dunia kasat dan dunia spiritual, dan mereka memiliki kemampuan untuk mengakses informasi dari sini, yang orang lain tidak mampu. Kebanyakan perilaku anak Indigo dapat dipahami dari aspek ini.

Selasa, 20 April 2010

UU Lalu Lintas Yang Baru, Kenali Agar Tak Ditilang

undang-undang 

Mulai Januari 2010 ini, UU Lalu Lintas Nomor 22 Tahun 2009 akan efektif berlaku, menggantikan UU Nomor 14 Tahun 1992. Banyak peraturan baru yang harus dicermati dan dipraktekkan jika tak mau disemprit ketika berkendara.
Sebab, hingga saat ini tak sedikit yang tak mengetahui aturan-aturan baru yang diberlakukan UU Lalu Lintas baru ini. Sanksi pidana dan denda bagi para pelanggarnya pun tak main-main. Jika dibandingkan UU yang lama, UU Lalu Lintas yang baru menerapkan sanksi yang lebih berat. Berikut ini beberapa hal yang sebaiknya diketahui oleh para pengguna kendaraan bermotor, baik roda dua maupun roda empat/lebih:

Kamis, 15 April 2010

Bahaya Optical Mouse !!


"Kenyamanan optical mouse ternyata mempunyai efek samping yang
berbahaya. Tiga tahun semenjak peluncuran pertama optical mouse oleh
microsoft, telah ditemukan ribuan kasus kelainan pada jaringan tangan
akibat radiasi yang dipancarkan mouse. Optical mouse bekerja dengan
memancarkan gelombang elektromagnetik frekuensi tinggi ke permukaan di
bawahnya. Frekuensi yang digunakan jauh lebih tinggi dari pada pada
handphone.

Senin, 12 April 2010

Kenali Waktu Tidur Yang Tepat

jam tidurTidur merupakan kebutuhan utama dalam hidup manusia. Bukan hanya untuk menghilangkan rasa lelah, namun juga berfungsi sebagai penyegar dan pembuang zat-zat beracun yang dilakukan saat tidur. Untuk itu perlu dikenali saat-saat dimana tubuh kita melakukan proses pembuangan racun dalam tubuh.

Jumat, 09 April 2010

Mau Jadi CEO Perusahaan IT? Coba Dulu Simulasinya

Siapa sih yang enggak mau jadi CEO (chief executive officer) alias orang nomor satu di perusahaan? Bagaimana kalau tiba-tiba Anda ditawari jabatan tersebut saat ini?
Bukan mustahil itu terjadi apalagi kalau Anda memutuskan bikin perusahaan sendiri. Kalaupun merasa belum siap menjadi CEO, asah dulu kemampuan menjalankan bisnis. Kini sudah ada game simulasi yang didesain khusus untuk melatih calon CEO.

Selasa, 06 April 2010

Sejarah Gitar Akustik dan Elektrik

gitar akustik

Gitar adalah suatu alat musik tradisional Spanyol sehingga dipercaya bahwa alat musik petik ini berasal dari spanyol. Tapi ada juga yang mengatakan bahwa sejarah gitar dimulai jauh sebelum Masehi yaitu pada jaman Babilonia. Pada awalnya alat musik ini bentuknya kecil dan memiliki empat dawai yang masing – masing berpasangan.
Selama jaman Renaissance, alat musik gitar tidak populer dan tidak diminati masyarakat. Namun setelah Alonso Mudarra mulai memperkenalkan alat musik ini melalui karya-karyanya maka dengan segera orang-orang mulai tertarik untuk mendengarkan dan memainkan gitar. Dan pada saat itu gitar mulai populer dikalangan masyarakat.